Malang, ZONANEWS.ID — Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya (FP UB) menginisiasi gerakan konservasi partisipatif bersama masyarakat Desa Ngenep, Kecamatan Karangploso, Kabupaten Malang. Dalam sebuah kegiatan sosialisasi yang digelar di Balai Dusun Tumpangrejo, Senin 28 Juli 2025. Mereka mengajak warga untuk memahami pentingnya pencegahan erosi serta melakukan pemetaan lahan secara kolaboratif di kawasan KHDTK Diklat UB Resort Buntoro. Sebanyak 20 warga mengikuti kegiatan ini, sebagian besar merupakan petani penggarap di lereng-lereng curam yang rentan terhadap erosi. Minimnya pengetahuan tentang konservasi tanah membuat banyak lahan mengalami degradasi dan Klik disini….
Kategori: Daerah
Mahasiswa Pertanian UB Turun ke Ngenep, Kenalkan Krisis Iklim Lewat Sekolah
MALANG, ZONANEWS.ID – Sebanyak 29 mahasiswa dari Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya (UB) melaksanakan kegiatan edukatif bertajuk Sekolah Iklim Ceria di SMPN 3 Karangploso Satu Atap, Desa Ngenep, Kecamatan Karangploso, Kabupaten Malang. Kegiatan yang digelar selama dua hari, Senin dan Selasa (21–22/7/2025), ini menjadi sarana pengenalan krisis iklim secara tematik kepada siswa sekolah menengah pertama. Program ini merupakan bagian dari kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) dan bertujuan menumbuhkan kepedulian siswa terhadap isu lingkungan dan mitigasi bencana sejak dini. Melalui pendekatan edukatif yang interaktif, mahasiswa memperkenalkan berbagai materi seperti perubahan iklim, peran Klik disini….
Musthofa: Berpolitik Harus Beretika dan Bermartabat Serta Toleransi Demokrasi
KUDUS – ZONANEWS.ID — Anggota DPR dan MPR RI, H. Musthofa, menekankan pentingnya memahami sejarah, berpolitik secara etis, serta mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan berbangsa. Hal itu disampaikannya saat menggelar sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan di Balai Desa Loram Wetan, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus, pada Minggu, 6 Juli 2025 siang. Kegiatan tersebut diikuti oleh sekitar 150 tokoh masyarakat Desa Loram Wetan. Mereka hadir untuk mendengarkan langsung pemaparan nilai-nilai dasar kebangsaan yang meliputi Pancasila, UUD 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), dan Bhinneka Tunggal Ika. Musthofa yang juga merupakan anggota Komisi XI Klik disini….
Anggota MPR H. Musthofa Bangun Kesadaran Toleransi Lewat Dialog Bersama Tokoh Masyarakat
KUDUS, ZONANEWS.ID — Keberagaman bukanlah kelemahan, melainkan kekuatan yang harus dirawat bersama. Hal ini menjadi pesan utama yang disampaikan Anggota MPR RI, H. Musthofa, dalam dialog kebangsaan yang digelar bersama para tokoh masyarakat Kecamatan Kaliwungu, Kabupaten Kudus, di Rumah Aspirasi DPR RI H. Musthofa, pada Minggu, 6 Juli 2025. Kegiatan tersebut diikuti oleh sekitar 150 tokoh masyarakat dari berbagai desa di Kaliwungu. Dalam forum yang hangat dan penuh semangat kebangsaan itu, H. Musthofa menekankan pentingnya merawat nilai-nilai toleransi sebagai fondasi persatuan di tengah perbedaan agama, suku, budaya, dan latar belakang Klik disini….
Musthofa Sosialisasikan Empat Pilar MPR RI di Kudus, Tekankan Pentingnya Kearifan Lokal di Tengah Arus Globalisasi
KUDUS, ZONANEWS.ID — Anggota MPR RI, Dr. H. Musthofa, SE., MM menggelar kegiatan sosialisasi Empat Pilar MPR RI yang dihadiri sekitar 150 tokoh masyarakat dari Kecamatan Undaan, Kabupaten Kudus. Acara berlangsung pada Minggu pagi, 25 Mei 2025, bertempat di Desa Loram Wetan, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus. Dalam paparannya, Dr. Musthofa menegaskan pentingnya memperkuat pemahaman masyarakat terhadap Empat Pilar MPR RI yang terdiri dari Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), serta Bhinneka Tunggal Ika. Menurutnya, keempat pilar tersebut merupakan fondasi utama dalam menjaga jati diri dan keberlangsungan kehidupan Klik disini….
Musthofa: Pancasila Adalah Fondasi Utama Memilih Pemimpin yang Baik
Demak, ZONANEWS.ID – Anggota MPR RI H. Musthofa menegaskan bahwa Pancasila adalah dasar utama dalam membangun karakter bangsa sekaligus menjadi panduan utama dalam menentukan pemimpin yang baik. Hal tersebut ia sampaikan saat memberikan Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan di Desa Karangsono, Kecamatan Mranggen, Kabupaten Demak, Jawa Tengah. Kegiatan ini dihadiri oleh sekitar 150 peserta dari berbagai unsur masyarakat dan tokoh lokal. “Pancasila bukan hanya sekadar hafalan lima sila, tetapi merupakan nilai hidup berbangsa dan bernegara. Dari Pancasila kita bisa mengukur dan menilai pemimpin, apakah ia mencerminkan nilai-nilai keadilan, kemanusiaan, dan keberpihakan pada Klik disini….
Anggota MPR RI Musthofa Serap Aspirasi Rakyat Kudus: Dari Pendidikan Hingga Etika Digital
Kudus, ZONANEWS.ID –– Anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI) asal Provinsi Jawa Tengah, Dr. H. Musthofa, S.E., M.M., menggelar kegiatan Penyerapan Aspirasi Masyarakat (ASMAS) MPR RI di Kudus pada Senin 5 Mei 2025. Kegiatan dilaksanakan di Rumah Aspirasi H. Musthofa yang terletak di Desa Loram Wetan, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus. Acara ini merupakan bagian dari upaya MPR RI dalam menjaring masukan langsung dari masyarakat. ASMAS MPR RI kali ini terbagi dalam dua sesi. Sesi pertama dimulai pukul 10.30 WIB dengan peserta sebanyak 150 warga masyarakat umum. Sesi kedua Klik disini….
BPN Temukan Dugaan Penggunaan Lahan Ilegal di Kasus Sengketa The Sato Hotel
Kudus, isknews.com – Sengketa antara The Sato Hotel dan Beny Ongkowidjoyo terus berlarut tanpa titik terang. Dalam perkembangan terbaru, Badan Pertanahan Nasional (BPN) menemukan dugaan penggunaan lahan ilegal yang semakin memperumit kasus ini. Abednego Subagyo atau yang akrab disapa Albet, pengurus perizinan dan penanggung jawab pembangunan hotel, mengungkapkan bahwa temuan BPN menunjukkan Beny diduga telah menggunakan tanah milik hotel seluas 17,5 meter persegi tanpa izin. “Berdasarkan pengukuran ulang oleh BPN, ada indikasi bahwa pihak tetangga telah memanfaatkan sebagian lahan kami tanpa hak. Ini tentu menjadi aspek hukum yang harus segera Klik disini….
Aksi Sosial Pemuda Pancasila Kudus: Bagikan Ratusan Paket Sembako ke Warga Kurang Mampu di Bulan Suci Ramadan
KUDUS, ZONANEWS.ID -– Ratusan anggota dan pengurus Majelis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila Kabupaten Kudus menggelar aksi sosial dengan membagikan paket sembako kepada fakir miskin di berbagai wilayah Kabupaten Kudus. Kegiatan ini berlangsung di halaman Markas Kodim (Makodim) 0722/Kudus dan melibatkan kerja sama dengan puluhan anggota Kodim 0722/Kudus pada Sabtu, 22 Maret 2025 sore. Ketua MPC Pemuda Pancasila Kudus, Andrian Fernando, dalam pesannya kepada seluruh anggota, menegaskan bahwa organisasi Pemuda Pancasila Kudus akan terus berkontribusi kepada masyarakat serta mendukung pemerintahan Presiden Prabowo Subianto, Gubernur Jawa Tengah M. Luthfi, hingga Bupati Klik disini….
Sambut Ramadan, Pakasa Kudus Hidupkan Kembali Tradisi Islam Jawa, Kirab Budaya di Margorejo,
KUDUS, ZONANEWS.ID – Paguyuban Kawula Keraton Surakarta (Pakasa) Kudus kembali menggelar kirab budaya di Desa Margorejo dalam rangka melestarikan tradisi Islam Jawa menjelang bulan Ramadan, pada Minggu 23 Februari 2025. Bergerak pada sekitar pukul 13.00 siang, ratusan peserta kirab budaya dari berbagai kalangan dengan berbusana khas Keraton Surakarta turut serta dalam kegiatan ini, menampilkan pakaian adat Jawa lengkap dengan atribut budaya keraton. Ketua Pakasa Kudus, Kanjeng Raden Riya Arya Panembahan Didik Alap-alap Gilingwesi Singonegoro atau yang akrab disapa Pangarso, menegaskan bahwa kirab budaya ini bertujuan untuk memperkuat identitas budaya Islam Jawa Klik disini….
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.












